Loading video...

10:32

Sejarah singkat Jalur Angker dan Fenomenal, Lembah Anai Singgalang Kariang Suamtera Barat

Buy video

Jalanan Lembah Anai ini sebenarnya termasuk salah satu jalan tertua yang menghubungkan Dataran Tinggi Sumatra Barat ke daerah Pesisir.
Jalanan yang berada di bukit barisan ini berada di kaki gunung Tandikek dan singgalang, dengan kontur lembah dan jurang.
Dahulunya selain dikenal dengan medan yang berat yang dilalui oleh pedati, juga dikenal dengan banyaknya perampokan penyamun dikawasan daerah ini, hingga ada tempat di kawasan ini dikenal dengan nama Bukit Tambun Tulang.
Seiring perkembangan jaman dan teknologi, jalanan ini dilewati kendaraan bermotor. Telah banyak juga perubahan bentuk fisik jalanan ini. Jalanan yang dahulu sangat kecil, sudah banyak diperlebar seiring seringnya longsor di kawasan ini. Banyak jalanan yang curam sudah mulai diperlandai. Meskipun sudah banyak perubahan untuk dari sisi keamanan dan keselamatan, jalanan ini masih saja menyisakan kengerian bagi beberapa pengguna jalan.

Categories

Tags

From the blog

Stories not Stock: 3 Reasons Why You Should Use UGC Instead of Stock Video

Video content is an essential part of a brand’s marketing strategy, and while stock footage has been a reliable go-to in the past, forward-thinking companies are looking to user-generated content for their video needs.

View post

Buy video